Cara Mudah Root Redmi Note 4/4X dan Install TWRP



Xiaomi Redmi Note 4 adalah salah satu produk terbaru yang dibuat oleh Xiaomi. Dengan harga yang relatif terjangkau, smartphone ini dibekali spesifikasi gahar serta baterai yang cukup besar. Untuk memaksimalkan fungsi Redmi Note 4, tentu rootadalah hal yang wajib dilakukan pengguna smartphone tersebut.
Cara Root Redmi Note 4 juga tidak teralu sulit untuk kamu yang ingin mencobanya. Tertarik untuk melakukan root tapi tidak tahu caranya, pada artikel kali ini JalanTikus bahas secara lengkap bagaimana melakukan Root Redmi Note 4 dan install costum recovery TWRP.

Cara Root Redmi Note 4/4X 


Catatan!
Segala akibat atas dicobanya tips ini ditanggung sendiri. Seperti kamu ketahui, garansi smartphone milikmu akan hangus jika mengikuti langkah – langkaah di atas. Jika terjadi sesuatu terhadap smartphone-mu seperti SOFT-BRICKED atau HARD-BRICKED , saya tidak akan bertanggung jawab ;)
Persiapan Root Redmi Note 4

Sebelum memulai root Redmi Note 4, ada beberapa hal yang perlu kamu persiapkan, antara lain:


Cara Root Redmi Note 4

  • Enable USB Debugging di Xiaomi Redmi Note 4.
  • Pindahkan file TWRP yang sudah di-download tadi ke folder instalasi ADB, lalu ubah namanya jadi recovery.img.
  • Masuk ke folder ADB, klik kanan sambil tekan Shift, lalu pilih Open Command Window Here.




  •  Hubungkan smartphone ke PC lalu reboot ke Fastboot Mode, caranya tekan kode berikut:
 adb reboot bootloader
  •  Setelah masuk ke Fastboot, lalu cek apakah smartphone kamu terdeteksi atau tidak dengan memasukkan kode berikut:
 fastboot devices
  •  Jika terdeteksi, selanjutnya install recovery TWRP. Caranya dengan memasukkan kode di bawah ini:
 fastboot flash recovery recovery.img


  • Selanjutnya, reboot ke recovery, masukkan kode berikut:
 fastboot reboot recovery
  • Jika sudah masuk ke Recovery Mode, kamu bisa install SuperSU Zip yang sudah dipindahkan ke memori internal tadi. Kemudian pilih Install > Cari file SuperSU Zip yang tadi dipindah > Swipe to confirm flash
  • Lalu sesudah itu silahkan Install Lazyflasher-no-verity-optnya seperti di atas

Jika SuperSU Zip sudah berhasil terinstal, reboot smartphone kamu. Maka, secara otomatis Redmi Note 4 sudah masuk ke dalam posisi root, nah untuk mengeceknya kamu bisa cek postingan ini Cara Mengetahui Android Sudah di Root atau Belum

Sekian dari saya, Terimakasih telah berkunjung di blog ini
Jika ada kendala silahkan tanyakan di komentar ..
Selamat mencoba dan Semoga bermanfaat .